Sabtu, 20 Maret 2010

Food Party JC Part-3

Makanan kedua kami adalah Sushi.
Sushi sepertinya sudah tak asing lagi ditelinga kita.
Ya, sushi merupakan Nasi diisi dengan berbagai macam makanan, (spt telur, ikan, timun, dll) yang dibungkus dengan Nori (Kertas Rumput Laut)
Membuatnya tidaklah sulit, hanya menggulung Nasi dan Nori tersebut.


Pertama, letakkan nasi diatas Nori yang terlebih dahulu di bawahnya diberi kertas.

Ratakan nasinya dan beri isi (timun, telur, abon, dll) di salah satu ujungnya, dan gulung. lalu potong dengan jarak 1-1.5 cm.

Taraah ! beginilah jadinya, Sushi ala JC !

Intermezzo : Faiz yang sudah tidak tahan dengan Sushi buatannya, memakan langsung Sushi tersebut tanpa dipotong.

1 Comments:

Fisda Nadya Rosa mengatakan...

Faiz rakus!

Posting Komentar

Hey you! Could you leave some words before leaving? Thanks :)

Popular Post